{"id":6625,"date":"2022-06-08T09:20:00","date_gmt":"2022-06-08T02:20:00","guid":{"rendered":"https:\/\/fazz.com\/?p=6625"},"modified":"2024-01-12T15:45:06","modified_gmt":"2024-01-12T08:45:06","slug":"cara-membuat-cash-flow-bisnismu","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/fazz.com\/bi\/newsroom\/business\/cara-membuat-cash-flow-bisnismu\/","title":{"rendered":"

Pahami Pengertian dan Cara Membuat Cash Flow untuk Bisnismu!<\/p>"},"content":{"rendered":"

Cash flow <\/em>adalah satu hal yang wajib dimiliki oleh suatu bisnis. Hal ini disebabkan oleh perannya yang bisa membantu dalam strategi pengembangan bisnis ke depannya, termasuk dalam mencari alternatif untuk menghemat pengeluaran yang berlebih. Mengingat pentingnya manfaat laporan arus kas bagi sebuah bisnis, yuk ketahui cara membuat cash flow!<\/em>

Pengertian Cash Flow<\/strong><\/h2>

Cash flow <\/em>adalah laporan keuangan arus kas yang dimiliki oleh perusahaan atau bisnis selama kurun waktu tertentu, sehingga bisa dipakai untuk menghasilkan analisis keuangan. Dari cash flow, <\/em>Anda pun bisa tahu apakah bisnis sedang untung, stagnan, atau bahkan merugi. Karenanya, cash flow <\/em>harus dibuat sejujur dan sedetail mungkin demi menghindari kerugian pada bisnis.<\/p>

Elemen utama dalam cash flow <\/em>adalah uang masuk yang disebut ?cash inflow<\/em>? <\/em>dan uang keluar yang dinamakan ?cash outflow?. <\/em>Uang masuk ini sama dengan pemasukan yang dihasilkan bisnis, sementara uang keluar adalah pengeluaran yang dipakai untuk produksi maupun distribusi.<\/p>

Contoh pemasukan yang bisa dicantumkan dalam laporan arus kas adalah pendapatan, laba, dan hasil investasi. Sementara itu, pengeluarannya adalah modal produksi, gaji karyawan, pajak, cicilan pinjaman, dan lainnya. Apabila uang masuk lebih besar daripada uang keluar, maka arus kas disebut positif. Namun, <\/p>

Jenis Pemasukan dan Pengeluaran dalam Cash Flow<\/strong><\/h2>

Cara membuat cash flow <\/em>adalah dengan memasukkan seluruh catatan pemasukan dan pengeluaran bisnis Anda. Lantas, apa saja yang termasuk pemasukan dan pengeluaran yang wajib tercantum dalam cash flow?<\/em><\/p>

1. Jenis pemasukan<\/strong><\/h3>