{"id":11169,"date":"2023-07-11T08:27:00","date_gmt":"2023-07-11T01:27:00","guid":{"rendered":"https:\/\/fazz.com\/?p=11169"},"modified":"2024-02-21T12:42:24","modified_gmt":"2024-02-21T05:42:24","slug":"ide-kreatif-untuk-meningkatkan-penjualan","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/fazz.com\/en\/newsroom\/business\/ide-kreatif-untuk-meningkatkan-penjualan\/","title":{"rendered":"
15 Ide Kreatif untuk Meningkatkan Penjualan, Layak Dicoba!<\/p>"},"content":{"rendered":"
Impian pelaku usaha adalah produk yang dijualnya laku. Namun, untuk membuat produk habis terjual dibutuhkan usaha yang serius. Anda perlu memutar otak dalam menciptakan ide kreatif untuk meningkatkan penjualan.
Di bawah ini akan dijelaskan berbagai cara dalam meningkatkan penjualan.<\/p>
Ide kreatif untuk meningkatkan penjualan ada banyak. Anda tinggal memilih yang sesuai saja, dan yang terpenting perhatikan budget yang akan dikeluarkan.<\/p>
Cara kreatif untuk meningkatkan penjualan adalah dengan berjualan online<\/a>. Anda bisa saja punya toko fisik, tapi tidak ada salahnya membuka toko online di media sosial. <\/p> Alasannya karena saat ini masyarakat kita senang belanja online. Anda bisa jadi mendapatkan pelanggan yang lebih banyak.<\/p>2. Buka kerja sama reseller<\/strong><\/h3>