{"id":18157,"date":"2024-06-01T14:56:00","date_gmt":"2024-06-01T07:56:00","guid":{"rendered":"https:\/\/fazz.com\/id\/?p=18157"},"modified":"2024-06-26T15:10:44","modified_gmt":"2024-06-26T08:10:44","slug":"bonus-melimpah-insentif","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/fazz.com\/id\/newsroom\/agen\/bonus-melimpah-insentif\/","title":{"rendered":"Raih Insentif di Program Bonus Melimpah Khusus Pengguna Baru Fazz Terpilih"},"content":{"rendered":"\n

Sobat Fazz, apakah kamu Pengguna Baru Fazz Agen yang terdaftar di bulan April dan Mei? Sudah ikut Misi Buka Peluang<\/a> dan Kejar Transaksi? Kabar baik! Ada program tambahan khusus untuk kamu, Sob!<\/p>\n\n\n\n

Program Bonus Melimpah<\/strong> hadir untuk memberikan insentif kepada pengguna terpilih bisa maksimalkan penghasilan kamu bulan ini!<\/p>\n\n\n\n

Apa Itu Program Bonus Melimpah?<\/strong><\/h2>\n\n\n\n

Program Bonus Melimpah adalah ditujukan untuk Pengguna Baru Fazz Agen terpilih. Dengan meningkatkan transaksi Transfer Bank bulan ini dari bulan sebelumnya, kamu akan memenuhi target order transaksi bulan ini.<\/p>\n\n\n\n

Kamu akan menerima insentif sebesar Rp150<\/strong> untuk setiap penambahan order Transfer Bank yang dicapai. <\/p>\n\n\n\n

Detail Program<\/strong><\/h2>\n\n\n\n
    \n
  1. Kriteria Agen Baru:<\/strong>\n